Soal Penjas Kelas 11 SMA dan SMK
Contoh Soal Penjas Kelas 11 SMA/SMK, ini menjadi salah satu hal untuk siswa melatih kemampuan dalam menjawab soal-soal, baik untuk guru sebagai referensinya dalam pembuatan soal-soal, terutama guru yang mengajar mata pelajaran Penjas dalam membuat contoh soal dalam menghadapi ujian.
Kumpulan Soal Penjas Kelas 11
Dengan beberapa contoh soal ini kita bisa belajar memahami soal dengan menyamakan kunci jawaban untuk mengetahui jawabannya.
Halaman ini berisi soal penjas kelas 11 SMA/SMK untuk penilaian akhir tahun yang terdiri dari 30 soal pilihan ganda, untuk adik-adik pelajari sebagai latihan di rumah sebelum menghadapi ujian di sekolah, maupun guru sebagai bahan referensinya dalam pembuatan soal-soal latihan maupun soal ujian.
Semoga halaman ini bisa bermanfaat bagi pembaca ataupun bagi Guru yang sedang mencari Bahan Soal Pelajaran Sekolah.
Berikut contoh soal dan kunci jawaban Penjas Kelas 11 SMA/SMK :
- Gerakan lari jarak menengah sedikit berbeda dengan gerak lari cepat, Perbedaan itu terutama pada…
A. cara kaki melangkah
B. cara kaki menapak
C. pengambilan start
D. cara memasuki finish
E. pencatatan waktu
Jawaban : B
- Seorang pelari dianggap masuk finish apabila …. Telah memasuki finish.
A. kakinya
B. tangannya
C. punggungnya
D. kepalanya
E. badannya
Jawaban : D
- Hal-hal yang perlu dihindari dalam lompat jauh adalah…
A. latihan gerak pendaratan
B. memperpendek atau memperpanjang langkah terakhir sebelum bertolak
C. menguasai gerak langkah dan ayunan
D. mencapai jangkauan gerak yang baik
E. memelihara kecepatan sampai saat menolak
Jawaban : B
- Di bawah ini yang bukan termasuk cabang atletik nomor lompat adalah ….
A. Lompat jauh
B. Lompat tinggi
C. Lompat galak
D. Lompat jungkit
E. Lompat harimau
Jawaban : E
- Sahnya lompatan yang dilakukan oleh seorang atlit dalam lompat jauh menurut juri adalah ….
A. Tolakan dilakukan dengan dua tangan
B. Tolakan dilakukan dibelakang papan tolak
C. Tolakan dilakukan didepan papan tolak
D. Tolakan dilakukan tepat dipapan tolak
E. Tolakan dilakukan dengan dua kaki
Jawaban : C
- Teknik yang digunakan pemain sepak bola untuk menghentikan bola yang melambung setinggi dada adalah …
A. Menahan dengan kaki bagian dalam
B. Menahan dengan telapak kaki
C. Menahan dengan kaki bagian luar
D. Menahan dengan paha
E. Menahan dengan dada
Jawaban : E
- Berikut ini teknik dasar dalam permainan sepak bola, kecuali ..
A. Mengumpan
B. Mengontrol
C. Menggiring
D. Menembak bola ke gawang
E. Melatih
Jawaban : E
- Teknik yang digunakan untuk menghentikan bola yang bergulir di atas tanah dalam permainan sepak bola adalah …
A. Menahan dengan kaki bagian dalam
B. Menahan dengan telapak kaki
C. Menahan dengan kaki bagian luar
D. Menahan dengan paha
E. Menahan dengan perut
Jawaban : B
- Teknik yang digunakan dalam sepak bola untuk melakukan operan jarak jauh adalah …..
A. Kaki bagian dalam
B. Kaki bagian luar
C. Punggung kaki
D. Bagian tumit
E. Kura-kura kaki
Jawaban : C
- Yang tidak termasuk teknik badan dalam permainan sepak bola adalah ….
A. Cara berlari
B. Melompat
C. Cara gerak tipu badan
D. Cara mencari daerah kosong
E. Cara menendang bola yang benar
Jawaban : D
- Pemain dalam sebuah tim bola voli yang bertindak sebagai pemain bertahan dan posisinya di daerah belakang, dan tidak berhak melakukan pukulan serangan servis ,block, maupun usaha memblock disebut …
A. Goal keeper
B. Libero
C. Tosser
D. Smasher
E. Back
Jawaban : B
- Servis dalam bola voli diartikan sebagai …
A. Memblock serangan lawan
B. Pukulan permulaan
C. Penyajian bola pertama
D. Syarat dalam permainan
E. Tanda dimulainya suatu permainan
Jawaban : E
- Berhasil atau tidaknya suatu penyerangan dalam permainan bola voli sebagian besar bergantung pada …
A. Pemberian bola pada pemain penyerang yang bersangkutan
B. Pendaratan dari posisi serang
C. Postur tubuh penyerang
D. Posisi penyerang bola
E. Lebar langkah penyerang
Jawaban : A
- Pemain yang bertugas mengolah bola untuk para penyerang dalam bola voli disebut …
A. Spiker
B. Libero
C. Tosser
D. Server
E. Blocker
Jawaban : C
- Teknik permainan bola voli yang bertujuan untuk mengambil bola hasil servis lawan dinamakan …
A. Blocking
B. Spike
C. Smash
D. Passing
E. Controlling
Jawaban : D
- Dalam pertandingan bola basket, seorang pemain dinyatakan melakukan walking jika …
A. Mendrible bola terlalu tinggi
B. Melakukan lay-up memakai dua tangan
C. Membawa bola sambil berjalan tanpa melakukan dribble
D. Mendrible bola melewati garis tengah lapangan
E. Merebut bola yang sedang dalam penguasaan lawan
Jawaban : D
- Pada bola basket, berputar kesegala arah dengan bertumpu pada salah satu kaki dinamakan ……
A. Shooting
B. Jumping
C. Dribbling
D. Pivot
E. Lay-up
Jawaban : D
- Dalam pertandingan bola basket dapat dimainkan selama 2 x 20 menit atau bisa juga dimainkan selama …
A. 4 x 8 menit
B. 4 x 14 menit
C. 4 x 10 menit
D. 4 x 15 menit
E. 4 x 12 menit
Jawaban : E
- Dalam sistem penyerangan bola basket, pola diamond menggunakan formasi pemain …
A. 3-2
B. 1-3-1
C. 2-3
D. 3-1-1
E. 2-1-1
Jawaban : B
- Dalam bola basket, teknik menembak sambil melayang dinamakan …
A. Shooting
B. Jump shot
C. Dribbling
D. Over Head Pass
E. Lay Up Shoot
Jawaban : E
- Pegangan bet tenis meja yang populer terutama di negara-negara Eropa adalah….
A. shakehand
B. penhold
C. auropan
D. american
E. african
Jawaban : A
- Panjang meja tenis meja adalah…..
A. 2,74 m
B. 2,75 m
C. 2,76 m
D. 2,77 m
E. 2,78 m
Jawaban : A
- Istilah lain pemain ganda campuran pada tenis meja disebut….
A. single
B. mixed double
C. double
D. glove
E. fielder
Jawaban : B
- Agar permainan berjalan dengan tertib, setiap pemain harus mengikuti peraturan tenis meja yang telah ditetapkan, berikut ini yang bukan merupakan peraturan tenis meja ……
A. Pemain harus melakukan servis
B. Permainan diawasi oleh seorang wasit dan pembantunya
C. Penerima bola merupakan pemain yang memukul bola yang kedua dalam satu reli
D. Pemain harus memukul bola dengan cara menyentuhkan bet
E.. Setiap pemain harus menyiapkan teknik khusus
Jawaban : E
- Pada permulaan tenis meja kapan saja pemain dapat menukar betnya selama pertandingan ….
A. Berlangsung
B. Berhenti
C. Istirahat
D. Break
E. Selesai
Jawaban : A
- Permainan bulu tangkis biasannya dimainkan oleh sebagai berikut, kecuali. . .
A. Tunggal Pria
B. Ganda Pria
C. Triple Pria
D. Ganda Campuran
E. Tunggal Wanita
Jawaban : C
- Berat shuttlecock yang digunakan dalam bulu tangkis adalah. . .
A. 4,73-5,25 gr
B. 4,73-5,50 gr
C. 4,75-5,50 gr
D. 4,73-5,0 gr
E. 4,75-5,75 gr
Jawaban : B
- Cara memegang raket dalam bulu tangkis adalah sebagai berikut, kecuali. .
A. Cara backhand
B. Cara forehand
C. Cara amerika
D. Cara inggris
E. Cara asia
Jawaban : E
- Macam-macam pukulan dalam permainan bulu tangkis, antara lain. . .
A. Smash, backhand, lurus
B. Drive, dropshot, horizontal
C. Vertical, lurus, lob
D. Smash, vertical, lob
E. Forehand, melambung, datar
Jawaban : A
- Posisi raket telentang, ibu jari dan jari telunjuk menempel pada pangkal batang raket yang permukaannya gepeng dan yang sebaliknya pada telapak tangan, itu adalah cara memegang raket. . .
A. Asia
B. Inggris
C. Backhand
D. Amerika
E. Forehand
Jawaban : B
Posting Komentar untuk "Soal Penjas Kelas 11 SMA dan SMK"